Dear diary

14 1 0
                                    

Kepada hari yang disebut dalam diary

Kelak jika usia masih bercengkrama dengan raga...  Izinkan aku berucap meski sendu menerkam jiwa.

Nanti,  entah dialmanak yang keberapa kita akan bertemu dalam rasa yang lebih manis dari es durian rasa kenangan bahkan lebih mempesona dari senja berpelangi jinga.

Hey...  Aku berfikir diary sudah penuh dengan segala keluh kesah,  ternyata belum...  Masih banyak ruang yang bisa kita gunakan untuk melukis kebahagiaan kehidupan kita,  nanti.

Kau tau bahwa ada hal yang sulit dijelaskan tentang rasa.  Bertahun hanya kubiarkan Tuhan yang mengetahuinya. Bertahan dengn berjuta harapan dan tak tahu akan seperti apa berkesudahan.

  INI TENTANG KITAWhere stories live. Discover now