Lawan "Quarter Life Crisis"

9 0 0
                                    

Apakah kamu merasakan hal yang sama? Pikiran kacau, Hati terombang-ambing, taktau kemana kaki akan melangkah, bingung ingin melakukan apa?

Sedang pada masa krusial? tapi kau bimbang akan tujuan?

Kau perlu..

Menenangkan situasi hati yang gundah, akan perjalanan hidup yang selalu melenceng dari berbagai ekspektasi.

Menghilangkan rasa pesimis dari diri akan kelemahan, tekanan dan pemberontakan antara hati dan pikiran.

Menyingkirkan rasa iri dan benci pada situasi yang sedang dijalani.

Mensingkronkan pikiran yang kacau pada semua hal yang dialami diri.

Memulai karya sesuai kata hati.

Mencoba lebih bersyukur pada semua yang kita punya.

Berhenti pada sikap membandingkan diri.

Recharge self, reset pikiran dari sampah dan beban-beban.

Kamu perlu piknik sejenak, lalu memutuskan kembali langkah baru ketika langkahmu sekarang pada titik terombang ambing, tak ada kemajuan, selalu terpojokan.

-Manusia Biasa

You've reached the end of published parts.

⏰ Last updated: Dec 05, 2019 ⏰

Add this story to your Library to get notified about new parts!

Terinspirasi dari Kata HatiWhere stories live. Discover now