Just an escape
  • Reads 802,604
  • Votes 54,309
  • Parts 35
  • Reads 802,604
  • Votes 54,309
  • Parts 35
Ongoing, First published Dec 15, 2024
Semua berawal dari surat cinta yang di anggap menjijikan oleh Luca, surat itu dari Kalias anak pendiam dengan kaca mata bulatnya.

surat berujung rasa menyedihkan menenggelamkan Kalias, membuatnya sadar jika segala sesuatu dilandasi dan digantungkan pada fisik. 

ia akui ia tak semanis temannya, Nolan. Tapi ia masih berharap jika Luca menerimanya bukan karena ingin mendekati Nolan, tapi nyatanya semua membuatnya sadar.

Jika Kalias kalah, dan ia terperosok masuk dalam hubungan rumit. Hubungan di mana perasaannya digantungkan, Luca yang menyukai Nolah yang seorang primadona, dan Luca yang kekasih seorang Kalias seorang submisif biasa.

"Aku akan mengencani bahkan menikahi temanmu, jika kamu bersama orang lain, agar di setiap pertemuan kalian, aku bisa terlibat dan masih bisa melihatmu."

Part sudah tak lengkap
All Rights Reserved
Sign up to add Just an escape to your library and receive updates
or
#186romansa
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Love from Sleeping Beauty  cover
ᴘʀᴏ ᴘʟᴀʏᴇʀ ᴏʙsᴇssᴇᴅ (END)  cover
 Istri kesayangan sang Mafia(completed In Pdf) cover
FAIRYTALE (Selesai) cover
Hello, KKN! cover
MY EX HUSBAND (END) cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
Tenteram vs Tantrum cover
PETAKA (SELESAI) cover
Dark Love cover

Love from Sleeping Beauty

54 parts Ongoing

Seingatnya, Amora hanya tidur setelah menamatkan novel paling sampah dari yang pernah ia baca. Namun saat membuka mata, ia malah berada di rumah sakit dan merasuki tubuh gadis asing yang konon telah koma selama sepuluh tahun. Amora Eleanor Sebastian adalah karakter figuran dalam novel bergenre harem yang sedang booming dimana-mana. Namanya hanya disebut satu kali saat salah satu pemeran utama pria mengungkapkan masa lalunya. Ia hanyalah putri tidur yang sampai akhir bab tidak terbangun. Tokoh yang seharusnya tetap koma itu kini malah membuka matanya dan siap untuk satu sekolah dengan pemeran utama. Tentu Amora jadi-jadian tidak berminat untuk bergabung dalam pertunjukan tokoh fiksi tersebut. Namun, mengapa tokoh-tokoh berwatak brengsek nan bajingan ini malah terus berada di sekitarnya? "Jauh-jauh plis, gue alergi cowok sinting." - start: 19-01-25