Bagaimana jika kalian berada di posisi Levana? Seorang siswa sekolah yang menjalin hubungan kekasih dengan laki-laki yang selisih usianya terbilang jauh dengan Levana. Levana dan Abimana telah lama menjalin kasih, keduanya jarang sekali terlibat pertengkaran. Sekecil apapun masalah yang dihadapi akan mereka selesaikan bersama-sama. Namun suatu hari permasalahan muncul di tengah-tengah kebersamaan mereka. Ternyata kedua orangtua Levana akan menjodohkan Launa (Kakak Levana) dengan Abimana. Ngaco memang. Tetapi hal tersebut tak bisa dibantah. Lalu bagaimanakah keadaan hidup Levana selanjutnya?
6 parts