Menikah tanpa melihat siapa yang menikah dengan kita? Sungguh ini tidak pernah ada di dalam fikiran seorang Zeira Khumaira Az-Zahra dia yang baru pulang dari Mesir untuk menuntut ilmu terkejut dengan ucapan sang ayah yang sudah menikahkan dia dengan seorang Gus.