Terdapat konten dewasa! Bijaklah ketika memilih bacaan kalian ya teman-teman. Di atas ranjang Anki yang spreinya berwarna putih polos itu terdapat corak tetesan darah yang mulai mengering. Pencahayaan yang remang perlahan-lahan terang oleh sinar matahari yang menyelinap masuk ke dalam ruangan yang senyap itu. Sehelai selimut yang menutupi tubuh polos mereka dibasahi oleh keringat yang mengucur terlampau deras. "Aku takut Ki," gumam Inka yang gemetar. "Aku akan tanggung jawab, aku jani." Anki menggenggam tangan Inka begitu erat. -310519