Darren's
By cantikazhr
18.3K
2K
[Follow me first]
(Judul lama : Adik Kelas)
Amazing cover from @sangpluto
Semua murid SMA Bakti, mungkin akan iri pada Rachel. Bagaimana, tidak? Baru tiga bulan menginjakkan kakinya di SMA Bakti, Rachel sudah berhasil mendapatkan Darren, most wanted di sekolah itu. Siapasih, yang tidak iri dengan Adik kelas seperti Rachel?
Bagi semua orang, mungkin menjadi pacar Darren adalah anugerah. Selain wajah ganteng, dan berdompet tebal, Darren juga seperti artis, terkenal di mana-mana.
Hubungan mereka awalnya baik, sampai Rachel muak, karena status Darren sebagai pacarnya, harus terbagi dengan status cowok itu sebagai Ketua Gastra.
"Bukan masalah gue nggak ngertiin, lo. Ini tentang lo di mana, saat gue butuh!"
-Rachel Belvania Henzie