[0] how to read this book

10.1K 484 14
                                    

setelah ngepost 7 bab dalam dua hari, dan teman-teman gue baca cerita ini, ada yang bilang enggak ngerti apa maksud short story ini.

jadi di sini gue berniat untuk ngasih keterangan buat kalian yang mau baca short story ini.

1. di bab Messages, kalimat ditulis dengan cetak miring(italic) dan tanpa tanda kutip adalah SMS dari Sasa.

ex: Sher, lo tahu enggak, di kantin tadi gue berdiri di samping Kak Kevin!

2. kalimat yang ditulis dengan biasa(tanpa italic atau bold) dan ada tanda kutip, berarti yang ngomong adalah SASA.

ex: "Sher, sini hape lo!"

3. bab yang ada tulisan Call, dan kalimatnya di-italic dan tanda kutip, berarti yang ngomong adalah lawan bicara Sasa di telepon.

ex: "Gue Kevin, bukan Sherly!"

4. bab yang ada tulisan Meet, yang di-italic dan tanda kutip, berarti yang ngomong adalah Sherly.

ex: "Apaan sih, Sa, main rebut gitu aja."

5. di bab Messages, kalimat yang ditulis di sisi kiri dan di-bold, berarti itu Sasa ngomong dalam hati.

ex:

Jangan, deh. Geli gue bacanya.

6. percakapan yang ditulis di sisi kiri, dan di-bold, yang ngomong adalah Sasa. sedangkan yang di-bold dan di-italic, yang ngomong adalah Ezra(kakaknya Sasa).

ex:

"Lagi ngapain lo?"  => Ezra

"Ih, Ezra, sini balikin hape gue!"  => Sasa

"Bentar, bentar." => Ezra

"Balikin nggak!" => Sasa

7. di bab Messages, ada kalimat yg ditulis di tengah, tanpa tanda kutip, lalu di-italic dan di-bold, itu SMS dari Kevin.

ex: Gue udah tahu, kok.

8. di bab Meet, ada kalimat yg pake tanda kutip dan di-bold, yang ngomong adalah Kevin.

ex: "Santai aja, Sa, gue enggak genit, kok."

mungkin segitu dulu aja kali, ya. entar kalau ada keterangan yg gue lupa ngasih tahu kalian di sini, entar pasti gue tambahin, kok.

oh iya, gif di setiap chapter enggak selalu berkaitan sama isi cerita ya. tapi gue usahakan visualisasinya semaksimal mungkin. cuma ya kadang bingung aja mau naro gif apa wkwk.

XOXO

---

The Messages ✔Where stories live. Discover now