Pagi hari rudi sedang duduk dikursi sendirian dan dia tidak memakan coklat nya, dia hanya diam dengan keadaan murung dan sedih, William yang sedang duduk di dekat rudi memperhatikan rudi yang terlihat sedih, dia tau pasti rudi merasa sedih karena Liam sudah pindah sekolah.
William meraih pinggang rudi dan mendekat, rudi langsung menatap William dan dia membenamkan dirinya di dada William"Jangan sedih"-William
" Tapi.. ga ada temen yang bisa gua bercandain.."-Rudi
"Gapapa, masih ada andre"-William
" Yo! WHAT'S UP GUYS!!"-Andre
Andre langsung muncul dengan heboh lalu duduk di atas meja william dan rudi, Andre memperhatikan rudi yang terlihat sedih sambil terus memeluk William hal itu membuat Andre langsung melemparkan permen ke arah Rudi dan juga William
"Makan noh, gausah sedih melulu"-Andre
" Rudi"-William
"Huff.. gua kangen Liam.."-Rudi
" Jadi lo ga kangen gua?"-William
"K-Kangen lah!"-Rudi
" Mulai dah mulai"-Andre
Ia langsung mengelus pipi Rudi dengan lembut, Rudi yang merasakan sentuhan William langsung sedikit tenang dan semakin mempererat pelukan nya kepada William, dia merasa tenang kalau ada William di dekat nya walaupun Liam sahabat terbaik nya tidak ada di sana lagi.. Andre yang menjadi nyamuk disana hanya bisa diam dan memperhatikan mereka berdua, Andre tiba tiba penasaran bagaimana cara William, Liam dan juga Rudi saling kenal? dia ingin tau bagaimana itu bisa terjadi
"Gua penasaran"-Andre
" Apa"-William
"Lo bisa ceritain ga gimana kalian bertiga bisa jadi teman dekat gini? Lo, Liam sama Rudi"-Andre
" Mau tau?"-William
"Mau lah"-Andre
" Jadi gini, awal kami bertemu saat SMP"-William
. . .
Momen saat William, Rudi dan Liam masih SMP kelas 1
Di SMP bonogoro (gtw nmnya apa) di pagi hari, guru sedang menjelaskan tentang hukum yang ada di negara konoha(Indonesia) dan semua murid memperhatikan nya, William sedang duduk sambil mencatat semua yang ada di Papan tulis sampai pada akhirnya terdengar sebuah keributan di luar yang dimana itu adalah suara guru yang berteriak sambil memanggil dua murid yang terus berlari melarikan diri dari para guru yang ingin menangkap nya
"WOI! LIAM! RUDI!! BERHENTI DISANA!"-Guru 1
" GAMAU! WLEE!!!"-Rudi
"KABUR DI!!"-Liam
" HAHAHAHA!!"-Rudi
ada dua murid yang sedang berlarian dan guru yang sedang menjelaskan langsung berhenti dan keluar untuk melihat keributan tersebut
Guru tersebut membuka pintu kelas dan terlihat jelas diluar sudah banyak kekacauan, tempat sampah jatuh dan menumpahkan banyak sampah sampai lainnya, dan juga sapu bahkan kain pel yang berserakan, guru tersebut keluar dan melihat sekeliling bahkan semua murid juga penasaran apa yang terjadi, tiba tiba kedua murid berlari ke arah guru tersebut dan melewatinya lalu langsung masuk kedalam kelas
"HEY!"-Pak Zen
" Yah, napa kita masuk kesini cok"-Liam
"Gatau, woah kelas anak unggulan anjay"-Rudi
" Iya juga"-Liam
"RUDI! LIAM!"-Bu Aton (guru)
" ha?"-Rudi/Liam
