Konsep inti pemasaran (Philip Kotler)

13.4K 12 0
                                    

Konsep inti pemasaran (Philip Kotler)

Kebutuhan, keinginan , dan permintaan --- produk  --- nilai, biaya dan kepuasan --- pertukaran transaksi dan hubungan --- pasar  --- pemasaran dan pemasar

Kebutuhan manusia adalah keadaan merasa tidak memiliki kepuasan dasar (fisiologis)

Keinginan adalah hasrat akan pemuas tertentu dari kebutuhan tersebut

Permintaan adalah keinginan akan suatu produk yang didukung dengan kemampuan serta kesediaan membelinya

Produk adalah sesuatu yang dapat ditawarkan untuk memenui kebutuhan atau keinginan

Pertukaran adalah cara mendapatkan suatu produk yang diinginkan dengan menawarkan sesuatu sebagai gantinya

APAKAH MANAJEMEN PEMASARAN ?Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang